Pengumuman Hasil Seleksi POSBAKUM Tahun Anggaran 2025 Pengadilan Negeri Jakarta Utara
Berdasarkan Hasil Rapat Panitia Seleksi Pemberian Layanan Pos Bantuan Hukum (POSBAKUM) Pengadilan Negeri Jakarta Utara tanggal 30 Desember 2024 dari hasil Pelaksanaan Seleksi POSBAKUM pada Pengadilan Negeri Jakarta Utara. Dengan ini diumumkan bahwa Lembaga Pemberi Layanan Pos Bantuan Hukum Terpilihnya adalah.
YAYASAN BANTUAN HUKUM AMANAGAPPA.
Tanpa mengurasi rasa hormat, kami panitia mengucapkan banyak terimakasih kepada peserta yang telah ikut berpartisipasi dalan seleksi pemberi layanan Pos Bantuan Hukum (POSBAKUM) pada Pengadilan Negeri Jakarta Utara.