Upacara Hari Pahlawan
Jakarta, 8 November 2024. Upacara memperingati Hari Pahlawan di halaman gedung kantor Pengadilan Negeri Jakarta Utara seluruh Hakim, Hakim Ad Hoc, Pejabat Struktural, Panitera Pengganti, Jurusita/Jurusita Pengganti, Staf Pelaksana, CPNS dan Honorer.
Sebagai Pembina Upacara adalah Hakim Pengadilan Negeri Jakarta Utara Bapak Erry Iriawan, S.H
“Teladani Pahlawanmu, Cintai Negerimu”